Jumat, 16 Maret 2012

soal untuk kelas x dan xi  tb 1 dan 2
pilih salah satu soal saja kemudian jawaban masukkan dalam komentar!
SOAL UNTUK KELAS X TB 1 DAN 2:
1. jelaskan pengertian garis leher!
2. Sebutkan macam-macam garis leher!
3. Jelaskan pengertian kerah!
4. Sebutkan ma cam -macam kerah!
5. Jelaskan pengerian lengan!!
6. Sebutkan macam-macam lengan!
7. Jelaskan pengertian  manset!
8. Seebutkan macam-macam manset!
9. Jelaskan pengertian trimming!
10. Sebutkan macam-macam trimming!

SOAL UNUKKELAS XI TB1 DAN 2 :
1. JELASKAN PENGERTIAN ROK!
2. SEBUTKANMACAM MACM ROK!

69 komentar:

  1. Apriliana Shifa N.I (XTB1)

    soal no 1
    - Garis leher merupakan salah satu bagian kain yaiu garis yang membentuk lingkar leher atau mengelilingi leher

    BalasHapus
  2. Ayu Tri Wijayanti (X-TB2)

    soal no 7
    -> Triming adalah hiasan pada pakaian yang merupakan bagian dari selembar kain yang dipasangkan pada kain.

    BalasHapus
  3. Fatimatus Solehah (X TB1)

    soal no.2
    -> Garis leher U,V,KOTAK.

    BalasHapus
  4. Yulia Kristianingsih (X TB1)

    soal no.6
    -> Lengan Tulip,Gelembung,Puncak,Kop,Lonceng,Licin.

    BalasHapus
  5. Ratna Yulinawati (X TB 1)

    soal no 4
    -Kerah Rebah, Kerah 1/2 tegak, kerah tegak setali, kerah selendang,kerah 1/2 tegak setali, kerah shiller, kerah shang hay

    BalasHapus
  6. Husnul Khotimah (X TB 1)

    soal no.5
    -Lengan adalah,Busana yang menutupi tangan.

    BalasHapus
  7. Robi'atul Adawiyah (X TB 1)

    Soal no.7

    - Manset adalah,Penyelesaian akhir pada ujung lengan dengan menggunakan bahan/kain

    BalasHapus
  8. Aiza Yunita (X TB 2)

    Soal No 6

    - Lengan Lonceng
    - Lengan Kop
    _ Lengan Licin
    - Lengan Tulip

    BalasHapus
  9. Khonitatun Na'imah (X TB 1)

    Soal no.10

    -Trimming Jabot
    -Trimming Obi Belt
    -Trimming Chine Button
    -Trimming Zipper
    -Trimming Coscade
    -Trimming Elastic Belt

    BalasHapus
  10. Jumiar Syafitri (XTBI)

    soal no.1
    Garis leher adalah garis yang memebentuk bagian leher pada suatu busana yang diselesaikan dengan berbagai cara.

    BalasHapus
  11. Nevi Riana (XTB1)

    soal no.1
    =>garis leher bulat
    =>garis leher oval
    =>garis leher persegi

    BalasHapus
  12. Nama: Aprilia Sunarti
    Kelas: X tata busana 1
    => Kerah adalah Tambahan kain yang digunakan untuk menyelesaikan garis leher.

    BalasHapus
  13. No.9 Trimming adalah hiasan pada pakaian yang merupakan bagian dari selembar kain yang dipasangkan pada pakaian.
    nama : Fanny Rahmasari
    kelas : X TB1

    BalasHapus
  14. NAMA;NAILIA MUSLIKHAH
    KELAS; X/Tata Busana2
    a. no.5. Garis Leher adalah bentuk pakaian yang terletak di sekitar leher atau biasanya disebut sebagai tanda garis leher.

    b.1. pengertian rok, rok adalah pakaian yang di kenakan pada tubuh bagian bawah, dimulai dari bagian pinggang dengan menggunakan satu lubang

    BalasHapus
  15. Cintia Okta Larasati (X-TB2)

    soal no 4
    ,, kerah Rebah
    kerah shanghay
    kerah siller
    kerah kemeja
    kerah 1/2 tegak

    BalasHapus
  16. NAMA ; ULFATU NAILIL MUNA
    KELAS; X TB 1
    SOAL NO 2
    MACAM GARIS LEHER
    1. GARIS LEHER BULAT
    2. GARIS LEHER PERSEGI
    3 GARIS LEHER V

    BalasHapus
  17. NAMA; FITRIA RISQI
    KELAS;X/TB2

    SOAL NO 4; MACAM-MACAM KERAH;

    -KERAH REBAH [FLAT COLLAR]
    -KERAH ROL[ROLL COLLAR]
    - KERAH TEGAK[STAND COLLAR]

    BalasHapus
  18. NAMA; FITRIA RISQI
    KELAS ;X/TB2

    NO 4; MACAM KERAH;
    -KERAH REBAH[FLAT COLLAR]
    -KERAH ROL[ROLL COLLAR]
    -KERAH TEGAK[STAND COLLAR]

    BalasHapus
  19. Nama : Fala Berlian G.
    Kelas : XTB1

    Soal No 2
    - Macam Macam Garis Leher
    > Garis leher bulat
    > Garis leher persegi
    > Garis leher V
    > Garis leher U
    > Garis leher Off shoulder
    > Garis leher Camisol
    > Garis leher Halter

    BalasHapus
  20. Nama : Krisna Indriyani
    Kelas : XTB1

    Soal No 5
    - Lengan baju adalah salah satu bagian dari pakaian yang berfungsi untuk menutupi lengan, ada bentuk lengan pendek, tiga perempat dan lengan panjang

    BalasHapus
  21. Nama : Iga Faila
    Kelas : XTB1

    Soal No 3
    - Kerah adalah bagian dari sebuah pakaian, yaitu bentuk bagian terpisah untuk menyelesaikan garis leher

    BalasHapus
  22. Nama :Siti Solekhah
    Kelas:X TB 2

    Soal No.9
    Trimming adalah Dekorasi yang menyatu yang menempel pada pakaian,baik berfungsi dalam pakaian atau hiasan saja

    BalasHapus
  23. Nama :Arina Noor izzati
    Kelas:X TB 2

    Soal No 5
    Lengan adalah bagian busana yang menutupi tangan

    BalasHapus
  24. Nama : Falmi Diatma
    Kelas: X TB 2

    Soal No 1
    Garis Leher adalah bentuk pakaian yang terletak di sekitar leher

    BalasHapus
  25. Nama : Ummi Sa'adah
    Kelas: X TB 2

    Soal No 2
    1.Garis Leher bulat
    2.Garis Leher Persegi
    3.Garis Leher V

    BalasHapus
  26. Nama : Suharsini
    Kelas: X TB 2

    Soal No 3
    Kerah adalah Tambahan potongan kain yang digunakan untuk menyelesaikan garis leher

    BalasHapus
  27. Nama : Siti Rondyah
    Kelas:X TB 2

    Soal No 4
    1.Kerah Rebah (Flat Collar)
    2.Kerah Rol (Roll Collar)
    3.Kerah Tegak (Stand Collar)

    BalasHapus
  28. Nama : Sri Hariyani
    Kelas : X TB 1

    Soal No 6
    - Lengan Gelembung
    - Lengan Tulip
    - Lengan Kop
    - Lengan Lonceng
    - Lengan Licin

    BalasHapus
  29. Nama : Ika Ariyani
    Kelas : X Tb 1

    Soal No 2
    - Garis leher Off shoulder
    – Garis leher Camisol
    – Garis leher Halter
    – Garis leher Cowl
    – Garis leher Strapless

    BalasHapus
  30. Nama : Fatimah Dwi Normawati
    Kelas : X TB 1

    Soal No 7
    - Manset adalah Penyelesain akhir dari ujung lengan dengan menggunakan bahan/kain

    BalasHapus
  31. Nama: Aulia farida martani
    kelas: x tata busana 1
    soal no.5
    => pengertian lengan: bagian busana yang menutupi lengan

    BalasHapus
  32. Nama : Linda Avidayanti
    Kelas : X TB 1

    Soal no 2
    - Garis Leher V
    - Garis Leher Bulat
    - Garis leher Persegi

    BalasHapus
  33. NAMA :NUR WAHYUNIE H.
    KELAS:X TB2

    SOAL NO:3
    KERAH adalah tambahan potongan kain yang digunakan untuk mnyelesaikan garis leher.

    BalasHapus
  34. Rosita Hayati (X-TB2)

    soal no 1
    garis leher merupakan bentuk pakaian yg terletak disekitar leher atau biasanya disebut sebagai garis leher.

    BalasHapus
  35. Yhunio Miki .H. (X-TB2)

    ,_>>SOAL NO 2
    MACAM* GARIS LEHER:
    1. GARIS LEHER BULAT
    2. GARIS LEHER PERSEGI
    3. GARIS LEHER V

    BalasHapus
  36. Sindy Agustin .A. (X TB2)

    **,,SOAL NO 4
    macam2 kerah: Kerah rebah, kerah tegak, kerah roll

    BalasHapus
  37. Nama : Umi jauharotin Farda
    Kelas : X TB 1

    Soal no. 3
    - Kerah adalah salah satu bagian busana yang memberi keindahan pada busana, kerah menempel di bagian lingkar leher, sehingga menjadi hiasan untuk bagian leher busana

    BalasHapus
  38. Nama : Siti Asyiyah
    Kelas : X TB 1

    Soal No 6
    - Lengan Licin
    - Lengan Gelembung
    - Lengan Lonceng
    - Lengan Setali
    - Lengan Kimono
    - Lengan Tulip
    - Lengan Kemeja

    BalasHapus
  39. Nama : Siti Alam Norwana
    Kelas : X TB 1
    Soal 4 macam - macam kerah : kerah rebah ,kerah tegak ,kerah roll

    BalasHapus
  40. Nama : Lutfi Sidayatul M.
    Kelas :X TB 1
    Soal No 6
    Macam - macam Lengan :Lengan lonceng,tulip,gelembung,licin,kop

    BalasHapus
  41. Nama:emi Listiyani
    Kelas:X TB 2

    SOAL NO 6
    L.LICIN
    L.GELEMBUNG
    L.KEMEJA
    L.TULIP

    BalasHapus
  42. Nama : Ressy ristiana D.
    Kelas : X TB 1
    Soal No 2
    Macam - macam Garis Leher :Garis Leher Persegi,Bulat,V

    BalasHapus
  43. Nama:Ayuk Isnatul R
    Kelas:X TB2

    SOAL NO 7
    Manset(cuff)adalah sepotong ban pada dasar lengan baju,bisa merupakan bagian dari lengan baju itu sendiri yang membalik,ataupun bagian terpisah yang dipasangkan pada lengan baju.

    BalasHapus
  44. Nama: Ratna Zulia Sari
    Kelas:x tb2
    SOAL NO 1

    GARIS LEHER merupakan bentuk pakaian yang terletak diserkitar leher atau biasnya dsbut sbagai tnda grs leher.

    BalasHapus
  45. Nama:Winda Ayu F
    Kelas: X TB2

    ,SOAL NO 3
    kerah adl tambahan potongan kain yg di gunakan untuk menyesuaikn garis leher

    BalasHapus
  46. Nama: Meiga Ayuk w
    Kelas: X TB2

    soal no 8
    1 Convertible "cuff"
    2 Winged cuff
    3 laced cuff

    BalasHapus
  47. nama: erfina umi rahayu
    kelas:xtb2
    soal no 2

    -garis leher OFF SHOULDER
    -garis leher CAMISOL
    -garis leher HALTER
    -garis leher COWL
    -garis leher STRAPLESS

    BalasHapus
  48. nama:zahrotul wahidah
    kelas:x tb2
    soal no 6

    1.LENGAN LICIN
    2.LENGAN GELEMBUNG
    3.LENGAN SETALI
    4.LENGAN TULIP
    5.LENGAN LONCENG
    6.LENGAN KIMONO
    7.LENGAN KEMEJA

    BalasHapus
  49. Nama : Sulis Sektiyani
    Kelas : X TB 1
    No.Abs: 33

    Soal no 4
    Macam Macam Kerah
    - Kerah Rebah
    - Kerah Tegak
    - Kerah Selendang
    - Kerah Tegak Setali

    BalasHapus
  50. Nama : Na'imatun Nasikhah
    Kelas : X TB 1
    No.Abs: 22

    Soal No 6
    Macam Macam Lenagn
    - Lengan Licin
    - Lengan Gelembung
    - Lengan Lonceng
    - Lengan Tulip

    BalasHapus
  51. Nama:Diah Ainy L
    kELAS:XTB 1
    NO:05
    SOAL No.07
    manset adalah penyelesaian akhir ujung lengan dengan menggunakan bahan kain

    BalasHapus
  52. soal nomor 2
    -rok mikro
    -rok mini
    -rok kini
    -rok midi
    -rok maxi
    -long dress
    -

    BalasHapus
  53. nama :nur rohmah
    kelaz:x1 TB 1
    no.absen:23
    soal nomor 1
    rok adalah salah satu bagian busana yang di kenakan dari pinggang ke bawah dengan satu lubang

    BalasHapus
  54. nama:ninda kartika s
    kelaz:x1 TB 1
    no.absen:20
    soal nomor 1
    rok adalah salah satu bagian busana yang di kenakam dari pinggang ke bawah dengan satu lubang

    BalasHapus
  55. nama:ifa afia
    kelaz:x1 tb 1
    no.absen:11
    soal nomor 2
    -rok mikro
    -rok mini
    -rok kini
    -rok midi
    -rok maxi
    -long dress

    BalasHapus
  56. nama;afillah safitri
    kelas;xi tb 1
    no.absen;1

    soal nomor 2
    1'rok mikro
    2.rok mini
    3.rok kini
    4.rok midi
    5.rok maxi
    6.long dress

    BalasHapus
  57. nama:sutriyani
    kelaz:x1 tb 1
    no.absen:33
    soal nomor 2
    -rok mikro
    -rok mini
    -rok kini
    -rok midi
    -rok maxi
    -long dress

    BalasHapus
  58. nama:sucy fitriana
    kelaz:x1 tb 1
    no.absen:32
    soal nomor 2
    -rok mikro
    -rok mini
    -rok kini
    -rok midi
    -rok maxi
    -long dress

    BalasHapus
  59. Nama:Ines Valentika Dyah Permata
    Kelas:XI TB1
    No:12
    Soal no 2
    1.Rok Span/Suai
    2.Rok pias 4
    3.Rok pias 6
    4.Rok pias 8
    5.Rok pias 12
    6.Rok Menggembang
    7.Rok berkerut pd bagian pinggang
    8.Rok berkerut pd bagian panggul
    9.Rok Lingkaran
    10.Rok 1/2 Lingkaran
    11.Rok A.Simetris
    12.Rok susun
    13.Rok Bertingkat

    BalasHapus
  60. Nama:Meiliana
    Kelas:XI TB1
    No:17
    Soal No 2
    ROK Mini
    Rok Midi
    Rok Maxsi
    Long dres

    BalasHapus
  61. Nama :Andriyani
    Kelas:X1 TB 1
    No :2
    Soal no 1
    Rok:Salah satu bagian busana yang dikenakan dari pinggang kebawah dngn satu lubang

    BalasHapus
  62. Nama: Putri Kusumadewi
    Kelas: X TB 1

    Soal no. 6 Sebutkan macam-macam lengan!

    Jawaban:
    1. Lengan licin
    2. Lengan kop
    3. Lengan tulip
    4. Lengan gelembung
    5. Lengan lonceng

    BalasHapus
  63. Nama: Rayi Ulfatin Naja
    Kelas: X TB 1

    Soal no.4 Sebutkan macam-macam kerah!

    Jawab:
    1. Kerah tegak
    2. Kerah rebah
    3. Kerah shanghai
    4. Kerah setengah tegak
    5. Kerah kelasi
    6. Kerah shiler

    BalasHapus
  64. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  65. Nama : Nurul Hikmah
    Kelas : X TB 1
    No.Abs : 24

    soal no.5
    - Lenagn adalah bagian kain yang dipasangkan di bagian lengan dan berfungsi untuk menutupi lengan

    BalasHapus
  66. nama : Anis maghfuriyani
    kelas : XI TB I
    No.Abs : 4
    Soal no 1
    Rok :Salah satu bagian busana yang dikenakan dari pinggang kebawah dngn satu lubang

    BalasHapus
  67. Nama : Nurhidayah
    Kelas : XI.TB.2
    Soal No 1

    Rok merupakan salah satu busana wanita yang dipakai dari pinggang menuju bagian kaki yang dibuat dengan satu lubang

    BalasHapus